Cara Transfer ke Bank Lain dari ATM, SMS, Mandiri Mobile

CaraPedi.com| Cara Transfer ke Bank Lain dari ATM, SMS dan Mandiri Mobile – Belum lama ini saya mendapat pertanyaan bagaimana cara melakukan transfer dari bank Mandiri ke Bank lain seperti BCA, BNI, BRI dan bank nasional lainnya. Pada dasarnya, semua bank di Indonesia, bahkan pemilik rekening bank daerah pun bisa melakukan transfer … [Read More]

Cara Bayar Iuran BPJS Lewat ATM Mandiri, BRI dan BNI

CaraPedi.com| Cara Bayar Iuran BPJS Lewat ATM Mandiri, BRI dan BNI sebenarnya memiliki mekanisme yang sama, hanya bagi yang belum pernah tentu belum tahu langkah-langkah dalam memilih menu di mesin ATM dengan benar. Sebagaimana aturan yang berlaku, pembayan iuran atau tagihan premi anggota BPJS paling lambat harus sudah dibayar pada tanggal … [Read More]

Cara Beli Pulsa Listrik Lewat SMS Banking Mandiri dan ATM

CaraPedi.com| Cara Beli Pulsa Listrik lewat SMS Banking Mandiri atau ATM Mandiri cukuplah sederhana. Yang penting Anda sudah mencatat nomor seri meteran yang terdapat pada meteran listrik yang akan Anda butuhkan ketika sedang transaksi dan tentunya ada saldo yang cukup di rekening Anda untuk membeli pulsa. Sebenarnya cara pembelian pulsa … [Read More]

Cara Aktivasi dan Daftar Internet Banking Mandiri di ATM

CaraPedi.com|  Cara Aktivasi dan Daftar Internet Banking Mandiri di ATM ini terbilang lebih cepat dan efektif karena tidak perlu mengantri di bank Mandiri terdekat untuk bertemu customer service agar bisa menikmati fasilitas internet banking Mandiri. Pada saat menulis artikel ini, saya sendiri baru saja pulang dari daftar internet banking Mandiri via … [Read More]